Selasa, 25 Maret 2014

Tutorial: Cara menginstal Drupal di Ubuntu Server


Drupal adalah sebuah perangkat lunak sistem manajemen konten yang bebas dan terbuka yang di distribusikan dibawah lisensi GPL, pengembangan dan perawatannya dilakukan oleh ribuan komunitas pengguna dan pengembang di seluruh dunia. Dibuat dengan bahasa pemrograman PHP, Drupal dapat dipasang pada beberapa jenis database seperti MySQL, PostgreSQL, SQLite,MariaDB dan juga MsSQL. Web server yang mendukung diantaranya Apache, Nginx, IIS yang berjalan pada sistem operasi Cross-platform seperti Microsoft Windows, Mac OS X, Linux dan FreeBSD. Drupal dapat diunduh secara bebas dan dapat digunakan secara bebas, sehingga memungkinkan setiap orang baik secara individu maupun komunitas untuk mempublikasi, mengatur, mengelola dan mengorganisir berbagai jenis dari isi/konten pada website. Kemampuannya tidak sekedar sebagai CMS, namun dengan modul API-nya Drupal juga dapat digunakan sebagai CMF dalam membangun aplikasi berbasis Web.
Cara menginstal Drupal di Ubuntu Server sebagai berikut:
1. Buka terminal,masuk sebagai root masuk di directory  /var/www/
# sudo su
# cd /var/www/
2.Download aplikasi durpal di sini
# wget http://ftp.drupal.org/files/projects/drupal-7.26.zip
3.Jika mendownload secara manual pastikan aplikasi sudah dipindah di directory /var/www/
4.EKstak aplikasi di directory /var/www/
# unzip drupal-7.26.zip
5.Ubah nama directory drupal-7.26 menjadi drupal
# mv  drupal-7.26 drupal
6.Beri hak akses pada directory drupal
# chown -R www-data:www-data
7.Buka browser masuk phpmyadmin buat database drupal

8.Masukan URL localhocst/drupal

9.Akan masuk proses instalasi>next

10.Pilih bahasa
11.Ikuti langkah-langkahnya dengan mengisikan informasi yang dibutuhkan drupal
seperti nama database,username database,password database,email,Username drupal,password drupal.


12.Tunggu Prosesnya

13.Drupal jadi.










Senin, 24 Maret 2014

Cara memasang mesin pencari google diwebsite cms maupun blogspot

 Fasilitas ini adalah fitur resmi dari google yang diberi nama Google Custom Search. Fitur ini memungkinkan pemilik blog atau website, untuk mengembed/memasukkan mesin pencari google ke dalam website miliknya. Fitur ini gratis, bahkan bagi yang sudah memiliki account adsense, justru akan memberikan nilai lebih untuk tabungan dollarnya.


Hanya saja, karena code google custom search menggunakan javascript, maka Anda tidak dapat memasangnya pada hosting yang tidak mengizinkan javascript, semisal wordpress.com.
Baiklah ini dia cara pendaftaran akun google custom search..
  1. Buka http://www.google.co.id/cse/, lalu klik kotak biru bertuliskan “Buat Mesin Telusur Ubahsuaian” atau jika dalam Englishnya “Create Custom Search Engine”
  2. Selanjutnya Anda dihadapkan form login ke account google Anda. Untuk login ini dapat digunakan data akun gmail, blogger, feedburner atau akun google lain. Jika sama sekali belum punya akun google, silahkan mendaftar dulu. Atau apa salahnya jika membuat akun gmail saja, kebetulan saya sudah ada postingan daftar gmail disini. Sip sudah punya akun google, langsung login saja…
  3. Setelah login, silahkan lengkapi data google cse Anda.
    • Untuk nama, keterangan dan bahasa sesuaikan dengan kebutuhan.
    • Untuk opsi “Apa yang ingin ditelusuri?”, ada dua pilihan bukan. Jika dipilih “Hanya situs yang saya pilih”, maka mesin google akan bekerja dengan mencari data HANYA di situs yang Anda cantumkan saja, tanpa melibatkan situs-situs lain di internet sana.
    • Jika dipilih “Seluruh web, namun tekankan pada situs yang saya pilih”, maka mesin google akan bekerja sebagaimana mestinya, TAPI dengan memprioritaskan situs-situs yang Anda cantumkan. Saya gunakan opsi ini untuk saya pasang di blog ini, jadi Anda tetap dapat menggunakannya untuk pencarian global.
    • Kotak besar sebelah “situs yang akan ditelusuri” adalah tempat mencantumkan situs-situs Anda. Isi satu baris dengan satu url saja
    • Untuk opsi “Pilih edisi”, sepertinya pilih “Edisi Standar” yang gratis saja. Pada Edisi standar ini, google akan menyertakan iklan goole pada halaman hasil pencarian.
    • Isi centang “Saya telah membaca dan menyetujui Persyaratan Layanan” lalu klik tombol “Lanjut”
  4. Halaman selanjutnya adalah halaman pratinjau, Anda dapat mencoba menggunakan google custom search Anda disini, atau klik “Selesai”. Okey, tahap pendaftaran selesai, selanjutnya ke tahap pemasangan google custom search di website.
Ikuti proses instalasi google custom search
  1. Setelah pada nomor 4 diatas, seharusnya akan tampil list mesin telusur, mesin pencari, atau google custom search engine yang telah Anda buat. Klik Panel kontrol disebelah kanannya
  2. Jika Anda punya banyak waktu, silahkan coba menu-menu yang ada. Tapi yang pokok disini menyangkut pemasangan custom search, maka kita langsung saja klik menu “Tampilan dan nuansa”. Ingat sebelumnya, ada dua element yang akan diatur penempatannya disini, yaitu kotak pencarian, dan hasil pencarian.
    • Elemen penelusuran, pilihan ini akan menghasilkan kotak pencarian dan hasil pencarian pada satu halaman, yaitu pada sebuah halaman website milik Anda
    • Iframe, pilihan ini memisahkan kotak pencarian dan halaman hasil pencarian, cocok sekali jika Anda ingin membuat widget pencarian, lalu hasilnya Anda tentukan di salah satu halaman website Anda
    • Laman yang diinangi google, pilihan ini hanya menampilkan kotak pencarian saja di website kita, sedangkan hasil pencarian akan ditampilkan di halaman google.com
    • Setelah selesai, silahkan klik “Simpan” tunggu sejenak lalu klik “Dapatkan Kode…”
  3. Selanjutnya akan tampil kode yang harus Anda copy dan paste ke halaman atau widget yang Anda tentukan. Jika tadi Anda memilih iframe, maka Anda akan diberi dua kode, untuk kode kotak pencarian, dan kode untuk menampilkan hasil pencarian.
  4. Baiklah khusus untuk iframe, silahkan Anda buatkan dahulu satu halaman kosong di website Anda.
    • Misalnya untuk blog ini saya buat halaman http://arymard.blogspot.com/search/, atau jika pada hosting blogspot misalnya http://arymard.blogspot.com/p/search.html. Ingat halaman tersebut, copy url halaman, dan kembali pada menu “Dapatkan code” di step 3, lalu paste pada form seperti gambar
    • Setelah itu Anda baru dapat men-copy code kotak telusur/kotak pencarian untuk Anda paste di widget. Dan code hasil penelusuran/pencarian, pastekan pada halaman yang tadi Anda tentukan.Sumber

Jumat, 21 Maret 2014

Sharing Printer Linux to Linux

Sisi Server
Install aplikasi Samba Server
# sudo apt-get install samba samba-common
Buka aplikasi Printing dengan klik Menu -> Administrations -> Printing;
Pada Profile printer yang akan di share, klik kanan pilih opsi Shared.
Sisi Client
Install aplikasi Samba Client
# sudo apt-get install samba-client
Buka aplikasi Printing dengan klik Menu -> Administrations -> Printing;
Kemudian klik menu Server -> Settings, pada dialog Server Settings beri tanda centang pada Opsi Show printers shared by other systems;

Kemudian kembali ke dialog Printing, klik tombol refresh hingga printer yang di share muncul.
Kalau tidak muncul, gunakan cara manual dengan terlebih dahulu mengetahui IP Address komputer yang printernya akan di share. Klik tombol Add pada aplikasi printing, klik pada tab Network Printer -> Find Network Printer, masukkan IP Address komputer tujuan kemudian klik tombol Find.

Sumber

Rabu, 19 Maret 2014

Tutorial: Cara menginstal Vanilla forum di Ubuntu Server 12.04


 Vanilla adalah ringan forum internet paket yang ditulis dalam PHP bahasa scripting menggunakan taman framework. Perangkat lunak ini dirilis di bawah GNU GPL .Vanilla Forum adalah Perangkat Lunak Bebas , standar-compliant, forum diskusi disesuaikan. Vanilla dirilis pada tanggal 1 Juli 2006, dan sejak itu mengalami banyak perubahan, yang paling menonjol adalah penulisan ulang lengkap antara Vanilla 1 dan 2 Vanilla, yang terakhir dari dua menjadi produk primer dan Vanilla 1 disahkan ke tangan pengembang lain.Vanilla dirancang untuk membawa forum kembali ke akar mereka, menyediakan fungsionalitas inti dengan fitur tambahan seperti emoticon tersedia sebagai plugin.

1.Buka terminal masuk sebagai root,masuk ke directory /var/www/
# cd /var/www/
2.Download aplikasi Vanila secara manual di sini atau download di terminal
# wget http://vanillaforums.org/get/vanilla-core
3.Jika di download secara manual pastikan sudah dipindah ke directory /var/www/
4.Ekstrak aplikasi
#unzip vanilla-core-2-0-18-10.zip
5.Buka browser dan buat database vanilla di phpmyadmin

6.Buka url localhost/vanilla

7.Ikuti perintah dan ketikan di terminal
# chmod -R 777 conf
# chmod -R 777 uploads
# chmod -R 777 cache

8.Isikan database name,database user,database password,admin email,password vanilla

9.Akan muncul tampilan vanilla seperti ini
Selamat mencoba

Selasa, 18 Maret 2014

Tutorial: Cara menginstal prestashop di Ubuntu Server 12.04


http://www.promocionesuweb.es/wp-content/uploads/logo-prestashop.png
PrestaShop adalah, bebas open source e-commerce solusi. Ini mendukung gateway pembayaran seperti DirecPay, Google Checkout , Authorize.Net , Skrill , PayPal dan Pembayaran PayPal Pro (Direct) melalui masing-masing API . Modul pembayaran lebih lanjut yang ditawarkan secara komersial.  PrestaShop tersedia di bawah Lisensi Open Software dan resmi diluncurkan pada bulan Agustus 2007. Perangkat lunak, yang ditulis dalam PHP dan berdasarkan Smarty template engine, saat ini digunakan oleh 165.000 toko di seluruh dunia. [1] MySQL adalah database engine default. PrestaShop adalah pemenang 2010 dan 2011 Open-source Terbaik penghargaan Aplikasi Bisnis. 
1.Buka terminal (alt+T) masuk sebagai root masuk lagi ke directory /var/www/
# cd /var/www/

2.Download aplikasi prestashop di
# wget http://www.prestashop.com/download/old/prestashop_1.5.3.1.zip
3.Jika mendownload manual pastikan aplikasi sudah dipindah directory /var/www/
4.Ekstrak aplikasi
# unzip prestashop_1.5.3.1.zip

5. Beri hak akses untuk folder prestashop
# chmod 755 prestashop
# chown -R www-data:www-data prestashop

6.Buka phpmyadmin di browser,buat database prestashop

7.Buka localhost(atau IP anda)/prestashop
8.Pilih bahasa,dan centang term and conditions

9.Jika gagal tulis perintah
# chown -R www-data:www-data prestashop
jika berhasil maka lanjut

10.Isikan nama toko,fokus penjualan,time zone,email anda,password untuk prestashop
11.Isikan database name,database login,database password>lanjut

12. Tunggu proses

13.Akan muncul tampilan seperti berikut

14.Ini tampilan Front Office

15.Ini tampilan Back Office dan sebagai administrator

untuk menyelesaikan tampilan adminstrator hapus folder install yang ada di directory /var/www/
# cd /var/www/prestashop

# rm -rf install

16.Satu langkah lagi adalah mengganti nama sub domain "admin" di directory /var/www/prestashop menjadi terserah anda, misal
# mv admin masukdong

17.Untuk mengecek tampilan administrator ketikan localhost(atau IP anda)/prestashop/masukdong

>login dengan email dan password prestashop

18.Ini tampilan adminstrator
semoga bermanfaat
http://www.prestashop.com/download/old/prestashop_1.5.3.1.zip#sthash.rT9GGrJV.dpuf
http://www.prestashop.com/download/old/prestashop_1.5.3.1.zip#sthash.rT9GGrJV.dpuf
http://www.prestashop.com/download/old/prestashop_1.5.3.1.zip#sthash.rT9GGrJV.dpuf
http://www.prestashop.com/download/old/prestashop_1.5.3.1.zip#sthash.rT9GGrJV.dpuf
http://www.prestashop.com/download/old/prestashop_1.5.3.1.zip#sthash.rT9GGrJV.dpuf
http://www.prestashop.com/download/old/prestashop_1.5.3.1.zip#sthash.rT9GGrJV.dpuf

Senin, 17 Maret 2014

Tutorial: Cara menginstal wordpress di Ubuntu Server 12.04


     Wordpress adalah suatu layanan web hosting yang berbasisi open source yang sistem manegeman system berbasisi PHP dan MySQL. WordPress adalah sistem blogging yang paling populer digunakan di Web.Langsung saja cara menginstal WordPress di Ubuntu Server 12.04 caranya sebagai berikut:
1.Download aplikasi wordpress disini.
2.Masuk terminal sebagai root
# sudo su
3.Pindahkan file ke directory /var/www/
# nautilus
4.Setelah dipindahkan,masuk ke directory /var/www/
# cd /var/www/
5.Install aplikasi wordpress
# unzip wordpress-3.8.1.zip

6.Buat database "wordpress" di phpmyadmin di browser http://NomorIP/phpmyadmin

7.Masukan alamat NomerIP/wordpress kemudian tekan create a configuration file

8. Tekan Let's go
10.Masukan database name,user name,password>submit

11.Copy perintah dan buat file wp-config.php di /var/www/wordpress/
# vi wp-config.php
tekan i
paste perintah
tekan esc
:wq
12.Masukan informasi yang dibutuhkan wordpress site title,username,password,email
13.Akan muncul tampilan seprti ini pada wordpress>login

14.Login dengan username dan password

15.Inilah tampilan wordpress

Selamat Mencoba

Minggu, 16 Maret 2014

Buat akun Dropbox

     Jaman sekarang kebanyakan orang ,mulai beralih dari penyimpanan yang fisik ke penympanan berbasis online.Sama seperti Google Drive,pilihan lain yang hampir sama juga berbasis cloud Dropbox.
     Dropbox menyediakan  penyimpanan 2GB untuk versi gratis.Langsung saja caranya sebagai berikut:
1.Buka dropbox.com

2.Isikan data diri anda

3. Pilih pilihan user,disin saya pilih free

4.Tekan File>Upload untuk mengupload file

5.Selamat mencoba